• MTS NEGERI 6 KLATEN
  • Madrasah Mandiri Berprestasi
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

 

Alhamdulillahi robbil ‘alamin. Segala puji bagi Alloh Tuhan Semesta Alam.

Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada Uswah Hasanah kita Nabi Muhammad SAW.

Bapak/Ibu pembaca yang kami hormati,

Dalam upaya meningkatkan mutu madrasah baik kualitas maupun kuantitas, maka MTsN 6 Klaten mengadakan beberapa Program baru.

Hal ini ditandai dengan dibukanya kelas Program Khusus Tahfidzul Qur’an dan Kelas Digital. Diharapkan dengan adanya/dibukanya kelas khusus Tahfidzul Qur’an Anak-anak mampu untuk menghafal Al-Qur’an dengan maksimal sehingga tercipta generasi muda yang Islami.

Pengadaan Kelas Digital sebagai upaya meningkatkan efektifitas, efisiensi dan kemampuan IT bagi guru dalam PBM, sehingga digarapkan Madrasah bisa mengikuti perkembangan zaman.

Semua upaya yang dilakukan di atas adalah sebagai bentuk usaha madrasah agar menjadi madrasah yang “Mandiri Berprestasi”

Demikian sekilas pandang usaha pengembangan Madrasah (MTsN6 Klaten ) semoga bermanfaat bag bapak/ibu pembaca semuanya

 

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

 

 

Baca Juga
Pengumuman Kejuaraan Lomba Class Meeting OSIS MTs Negeri 6 Klaten

Acara penutupan Class Meeting OSIS MTsN 6 Klaten yang dihadiri oleh Kepala Madrasah MTsN 6 Klaten, Wakil Kepala Madrasah, Pembina OSIS, Dewan guru, peserta lomba serta sebagian peserta

15/12/2021 14:09 - Oleh Tasnim, S.Pd.I - Dilihat 868 kali
Selamat Hari Kelahiran Pancasila

        Hari lahir Pancasila diperingati pada tanggal 1 Juni setiap tahunnya.Hari lahir Pancasila ditandai oleh pidato Presiden pertama

31/05/2022 07:38 - Oleh Gandung - Natsir - Dilihat 496 kali
Bimtek Guru Mapel Aqidah Akhlak

Guru-Guru Mata Pelajaran Aqidah Akhlak  MTS  Se-Kab. Klaten Bimtek Implementasi Pembelajaran berdasarkan Kurikulum (KMA 183 dan 184) mapel akidah akhlak di Laboratorium Komput

15/10/2020 12:38 - Oleh Gandung - Natsir - Dilihat 1125 kali
Qurban Matsaneka 2021

Alhamdulillah Keluarga besar MTsN 6 Klaten , Guru pegawai dan siswa Madrasah melaksanakan kegiatan Qurban yakni 9 ekor kambing yang di tasyarufkan ke Jamaah Masjid, Mushala maupaun Madr

17/07/2021 17:51 - Oleh Gandung - Natsir - Dilihat 645 kali
Pengumuman Prosus Gel II 2023

13/07/2022 07:32 - Oleh Gandung - Natsir - Dilihat 475 kali